05 October 2016

DAHNIL ANZAR BELAJAR MEMANAH DAN LEMPAR PISAU

Memanah Dan Lempar Pisau Merupakan Olahraga Dan Beladiri Yang Membutuhkan Keahlian Khusus. Keahlian Inilah Yang Merupakan Ciri Khas Dari Kokam D-I-Y. Pada Kesempatan Apel Kokam Cinta Negara, Dahnil Anzar Simanjuntak Ketua Umum Pemuda Muhammadiyah Pun Mencoba Belajar Memanah Dan Lempar Pisau Dari Kokam D-I-Y. Ketua Umum Pemuda Muhammadiyah, Dahnil Anzar Simanjuntak, Beberapa kali Mencoba Memanah Kepapan Target. Salah Satu Hal Yang Harus Di Perhatikan Dalam Memanah adalah Fokus dan Ketenangan Diri. Dalam Hal Ini Sebagai Instruktur Latih Adalah Kokam Daerah Istimewa Yogyakarta. Memanah Dan Lempar Pisau Merupakan Keahlian Khas Dari Kokam Daerah Istimewa Yogyakarta. Darojat Sebagai Komandan Kokam Diy Mengatakan, Kokam Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta Berusaha Untuk Mengembangkan Keahlian Memanah Dan Lempar Pisau Ini Kedaerah Lain.Untuk Latihan Memanah Dilakukan Kokam Diy Setiap Ahad Pagi Di Beberapa Wilayah Yaitu Kecamatan Minggir, Prambanan, Dan Pleret Bantul.

No comments:

Post a Comment